Distributor Tunggal Bruker mqOne, mq20, dan F80

Kami menyadari bahwa customer kami merupakan pemimpin dalam memajukan sektor industri Indonesia, maka dari itu, kami ingin menyediakan instrumen penelitian terbaik untuk customer kami, yaitu Bruker mqOne dan mq20, dan seri terbaru, dengan dimensi yang lebih kecil dan lebih akurat, yaitu F80.

 

Sertifikasi KAN dan ISO 17025

Membuat laboratorium kami memenuhi standar nasional maupun internasional. Dengan sertifikasi ini, kami ingin menunjukan bahwa prioritas utama kami adalah ketenangan pikiran ( peace of mind ) customer kami, yaitu dengan menjanjikan hasil kalibrasi dengan kualitas tertinggi.

read more

KETT

Dengan motto kami, yaitu "Memenuhi Segala kebutuhan Laboratorium Anda", kami paham bahwa anda pantas dipersembahkan dengan alat terbaik. Maka dari itu, kami juga menyediakan alat terbaik dalam kelasnya, yaitu KETT, kepada anda.

KETT AN-920 NIR Grain Analyzer

KETT KB-270 NIR Composition Analyzer

Mustaqim Taqim

“Orangnya ramah2 , standard kalibrasi Bersertifikat KAN”

Hendro Pranoto

“Layanan kalibrasinya memuaskan”

Arief Hidayat 

“Tempat yg tepat utk kalibrasi dan beli alat alat analisis Laboratorium..👍”

Find us at

Jl. Alternatif Cibubur Jl. Ruko Kranggan Permai, RT.003/RW.010, Jatisampurna, Kec. Jatisampurna, Kota Bks, Jawa Barat
Bekasi 17433